Breaking News

Babinsa Koramil 0607-08/Cikembar, Serma Wawan Laksanakan Komsos Dengan Warga Pengepul Buah Durian







SUKABUMI, beritaeskpos.com - 
Babinsa Desa Kertaraharja anggota Koramil 0607-08/Cikembar, Serma Wawan melaksanakan giat Komsos dengan Warga pengepul buah Durian di Kampung Cirumput RT. 02/08 Desa Kertaraharja Kecamatan Cikembar, Kabupaten Sukabumi 

Serma Wawan mengatakan, hari ini Babinsa jalin komsos dengan warga pengepul buah Durian di Kampung Cirumput wilayah Desa binaan Koramil 0607-08/Cikembar.

"Komsos dilakukan guna mengetahui perkembangan buah durian di wilayah binaan."ungkap Serma Wawan kepada beritaekspos.com Sabtu, (09/02/25).

Menurutnya, kegiatan komsos yang dilakukan dengan warga pengepul buah durian, sebagai cara untuk mengetahui perkembangannya.

"Selain itu, Babinsa juga terus memberikan arahan dan motivasi kepada warga pengepul buah durian supaya dalam usahanya tetap semangat dan lebih lancar.

(De).
BACA JUGA BERITA LAINNYA